Tanam Diluar Musim, Nasa 29 Tumbuh Optimal di Kalteng
Redaksi dan Informasi pemasangan iklan Hubungi: Admin Pilarpertanian

Tanam Diluar Musim, Nasa 29 Tumbuh Optimal di Kalteng

Pilarpertanian - Pilar – Kegiatan Produksi Benih Jagung varietas Nakula Sadewa (Nasa) 29 untuk percepatan diseminasi Benih yang dilaksanakan BPTP Kalteng berjalan sukses.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Menurut Kepala BPTP Kalteng Dr. FF.Munier kegiatan perbenihan jagung yang dilaksanakan BPTP seluas 6 ha di desa Garantung Kecamatan Maliku Kabupaten Pulang Pisau tergolong berhasil mengingat saat penanaman dilakukan di luar musim tanam yang semestinya, saat itu memasuki musim kemarau dan ketersediaan air yang sangat terbatas, sehingga dikhwatirkan pertumbuhannya tidak optimal.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Namun, Seni (5/11/2018) kami bangga dengan upaya yang dilakukan, panen benih jagung Nasa 29 mencapai 3.7 ton/ha. “Suatu hasil yang mengembirakan untuk tanam di luar musim”, ungkap Kepala BPTP Kalteng.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Kepala BPSB Prov. Kalteng Ir.Yandi Sanden yang ikut hadir di kegiatan panen tersebut menyambut baik kegiatan panen jagung Nasa 29 ini, karena saat ini menurutnya semua kabupaten di Kalteng sedang berlomba-lomba mengembangkan jagung, sehingga ketersediaan benih Nasa 29 ini tentunya dapat memberikan semangat dan motivasi buat petani dan kelompok penangkar untuk meningkatkan produksi jagung di Kalteng.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Munurut penangung jawab kegiatan perbenihan jagung BPTP Kalteng Dr. Twenty Liana, Nasa 29 merupakan jagung isi tongkol ganda yang potensinya bila dikembangkan untuk jagung konsumsi dapat mencapai 13,5 ton/ha.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Sementara itu Marsudi (45 tahun), mewakili kelompok petani penangkar menyatakan bahwa petani sangat bersemangat untuk membudidayakan benih Nasa 29 ini. Kalau melihat hasilnya yang optimal ditanam di luar musim saja sudah tinggi katanya, apalagi di tanam disaat musim normal, dimana ketersediaan airnya yang cukup.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Namun Marsudi mengakui perlu upaya dan biaya yang lebih dikeluarkan mengingat penambahan biaya buat pengairan dan pompaniasasi.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Lebih lanjut dikatakaannya bahwa pasar jagung sangat menjanjikan, di Pelahaihari Kalimantan Selatan pedagang pengumpul besar disana bersedia menyerap 1.000 ton/musim tanam nya, dan harga jagung konsumsi saat ini berkisar Rp. 4.000/kg nya. Sedangkan untuk harga benih jagung di pasaran berkisar Rp. 40.000/kg nya. Suatu usaha yang cukup menjanjikan bagi Marsudi dan kelompok penangkar lainya.(Dedy Irwandi/Balitbangtan)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan



Artikel Lainnya

Guru Besar Unila Apresiasi Kementan dalam Penyiapan Bahan Baku Obat dan Vaksin Hewan

Guru Besar Unila Apresiasi Kementan dalam Penyiapan Bahan Baku Obat dan Vaksin Hewan

Pilarpertanian – Guru Besar Universitas Lampung, Bustanul Arifin mengapresiasi upaya Kementerian Pertanian (Kementan) dalam menjaga kesehatan hewan melalui penyiapan bahan baku produksi dan peningkatan mutu obat hewani. Baginya, Pusvetma adalah kebanggaan Indonesia yang berperan besar dalam pemberantasan penyakit berbahaya bagi hewan ternak. “Pusvetma juga berperan dalam mewujudkan swasembada pangan asal hewani. Jadi secara umum perjuangan […]

Perluas Pasar Ekspor, Kementan Perkuat Kerja Sama Bidang Peternakan dengan Timor Leste

Perluas Pasar Ekspor, Kementan Perkuat Kerja Sama Bidang Peternakan dengan Timor Leste

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian RI terus berkomitmen untuk menjaga mutu komoditas pertanian melalui berbagai pendampingan, pembinaan, sertifikasi dan penjaminan keamanan pangan. Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Menteri Pertanian Harvick Hasnul Qolbi pada saat menerima kunjungan delegasi Ministry of Agriculture, Livestock, Fisheries and Forestry (MALFF) – Republic Democratic Timor Leste (RDTL) di Kantor Pusat Kementerian Pertanian, […]

Ombudsman Apresiasi Mentan Amran Siapkan Dana Pribadi Rp 36 M di Bank Garansi Penyediaan Benih

Ombudsman Apresiasi Mentan Amran Siapkan Dana Pribadi Rp 36 M di Bank Garansi Penyediaan Benih

Pilarpertanian – Anggota Ombudsman RI, Yeka Hendra Fatika memberikan apresiasi tinggi atas langkah konkret Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengalokasikan dana pribadi Rp 36 miliar di bank garansi untuk Anggaran Biaya Tambahan (ABT) yang tengah diajukan ke Kementerian Keuangan. Kebijakan ini guna mempercepat realisasi penyediaan benih padi dan jagung bagi petani untuk masa tanam […]

Mentan Amran Dukung Jatim Menjadi Penghasil Pangan Nasional Terbesar Di Indonesia

Mentan Amran Dukung Jatim Menjadi Penghasil Pangan Nasional Terbesar Di Indonesia

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman didampingi Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa dan Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky melakukan panen dan tanam padi di desa Ngadirejo Kecamatan Widang Kabupaten Tuban Jawa Timur. “Kunjungan kali ini dalam rangka percepatan tanam, ini namanya semai culik, selesai panen langsung kita tanam” ucap Amran pada pewarta. Amran […]

Direktorat Jenderal Hortikultura-Kementan Mendorong Pertanian Ramah Lingkungan Melalui Pengendalian Hama Terpadu

Direktorat Jenderal Hortikultura-Kementan Mendorong Pertanian Ramah Lingkungan Melalui Pengendalian Hama Terpadu

Pilarpertanian – Direktorat Jenderal Hortikultura-Kementan terus memimpin gerakan untuk mempromosikan pertanian ramah lingkungan. Salah satu langkah kunci dalam arah keberlanjutan ini adalah Penerapan Pengendalian Hama Terpadu (PPHT). Dengan fokus pada peningkatan pengetahuan petani dalam hal keberlanjutan, PPHT bertujuan melatih mereka dalam analisis agroekosistem dan pengambilan keputusan terkait pengendalian Organisme Pengganggu Tanaman (OPT). Di tengah upaya […]

Mentan Amran Semangati Penyuluh Pertanian dan Petani Jawa Timur Pacu Produksi Padi dan Jagung

Mentan Amran Semangati Penyuluh Pertanian dan Petani Jawa Timur Pacu Produksi Padi dan Jagung

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian Melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) menyelenggarakan kegiatan Pembinaan Penyuluh Pertanian dan Petani Wilayah Jawa Timur. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyatakan dukungannya penyuluh pertanian dan petani dalam peningkatan produksi padi dan jagung di Jawa Timur. “Saya dulu pernah jadi PPL (Penyuluh Petani Lapangan), jadi saya tahu bagaimana […]

Mentan Amran Pacu Produktivitas Semen Beku untuk Tingkatkan Populasi Ternak

Mentan Amran Pacu Produktivitas Semen Beku untuk Tingkatkan Populasi Ternak

Pilarpertanian – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melakukan kunjungan kerja ke Badan Layanan Umum Balai Besar Inseminasi Buatan (BBIB) Singosari, Malang guna mendorong peningkatan produktivitas semen beku ternak sehingga populasi ternak Indonesia dan susu semakin bertambah dan mampu memenuhi kebutuhan dalam negeri. Ketua Umum DPP Ikatan Alumni Universitas Hasanuddin (IKA UNHAS) ini meninjau pejantan-pejantan […]

Panen Perdana Melon Intanon Cianjur, Kementan: Melon Premium Keuntungan 100%

Panen Perdana Melon Intanon Cianjur, Kementan: Melon Premium Keuntungan 100%

Pilarpertanian – Direktur Buah dan Florikultura Liferdi Lukman melakukan panen melon perdana di lahan green house Desa Gekbrong, Kecamatan Gekbrong, Kabupaten Cianjur. Pada green house berluasan 320m2 yang dikelola Kelompok Tani Gede Harepan ini, tengah dikembangkan melon varietas intanon. Yang unik dari melon ini adalah memiliki brix 16 dengan tekstur renyah, net nya banyak dan […]

Kementan Ajak Mahasiswa Polbangtan Kementan Bertransformasi untuk Ketahanan Pangan

Kementan Ajak Mahasiswa Polbangtan Kementan Bertransformasi untuk Ketahanan Pangan

Pilarpertanian – Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP), Dedi Nursyamsi, memberikan motivasi yang penuh semangat kepada 642 mahasiswa Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Malang dalam Kuliah Umum di gedung Aula Sasana Giri Sabha, Polbangtan Malang, Jumat (24/11/2023). Acara ini merupakan salah satu upaya penting untuk mengajak mahasiswa menjadi garda terdepan dalam memastikan ketahanan pangan […]