DPR Yakin Mentan Syahrul Mampu Siapkan Basis Awal Kinerja Pembangunan Pertanian
Redaksi dan Informasi pemasangan iklan Hubungi: Admin Pilarpertanian

DPR Yakin Mentan Syahrul Mampu Siapkan Basis Awal Kinerja Pembangunan Pertanian

Pilarpertanian - Pilar Pertanian – Pemetaan awal untuk basis kinerja pembangunan pertanian mutlak diperlukan. Komisi IV DPR menilai, Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo memiliki bekal yang bagus mengenai roadmap pembangunan pertanian.


“Yang pertama, kami dan kita semua seharusnya mendukung pekerjaan pak Mentan. Kalau tidak didukung akan menyulitkan visi misi Kementan untuk kesejahteraan masyarakat,” ujar Wakil Ketua Komisi IV DPR Daniel Johan.


Daniel mengatakan, dengan dimilikinya peta basis untuk membangun pertanian nasional, maka selanjutnya Kementan akan mudah bekerja sesuai aturan roadmap yang dibuat.


Daniel merasa optimis bila Syahrul Yasin Limpo bakal dapat membuat basis data awal untuk pembangunan pertanian. Sosok Syahrul Yasin Limpo, ucap Daniel, telah teruji dalam bidang pertanian sejak dulu.



“Dulu sewaktu masih di daerah, pak Mentan ini kan berhasil dorong kemajuan pertanian wilayahnya. Sudah terujilah punya kompetensi memetakan basis pembangunan pertanian,” ungkap Daniel.


Belum lama ini di DPR, Syahrul Yasin Limpo menjelaskan, menyoal pembangunan pertanian memerlukan kerja sama antar pihak. Ditambah dengan perangkat suprastruktur dan infrastruktur menguntungkan petani maupun masyarakat.


Syahrul Yasin Limpo juga berjanji akan mensinkronkan satu data ke depan sehingga memudahkannya melakukan pembangunan pertanian. Syahrul juga ingin menambah lapangan pekerjaan sektor pertanian sebagai solusi mengurai kemiskinan.(DYN)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan

Artikel Lainnya

Semangat Baru, Visi Baru, Bersama Pimpinan Baru dan Lembaran Baru Kerjasama Indonesia – Malaysia

Semangat Baru, Visi Baru, Bersama Pimpinan Baru dan Lembaran Baru Kerjasama Indonesia – Malaysia

Pilarpertanian – Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (Dirjen PKH), Bapak Dr. Ir. Nasrullah, M.Sc. memimpin serah terima jabatan (sertijab) Kepala BBIB Singosari. Sertijab dilaksanakan dari Kepala BBIB Singosari periode 2021-2023, Dr. drh. Kresno Suharto, M.P. kepada Kepala baru BBIB Singosari, drh. Akbar, M.P. Dirjen PKH Bapak Dr. Ir. Nasrullah, M.Sc. menyampaikan, “Saya ucapkan terima […]

Diiringi Berkah Hujan, Mentan SYL dan Mas Bupati Kediri Panen Padi

Diiringi Berkah Hujan, Mentan SYL dan Mas Bupati Kediri Panen Padi

Pilarpertanian – Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) bersama Mas Bupati Kediri, Hanindhito Himawan Pramana menerobos hujan melakukan panen padi di hamparan sawah seluas 150 hektare (ha). Kegiatan ini menjadi rangkaian dari agenda kerja guna mendorong ketahanan pangan masyarakat utamanya pada komoditas beras di Kabupaten Kediri dan memperkuat pasokan beras di tengah masuknya masim […]

Mentan SYL dan Mas Bupati Kediri Tanam Kelapa Genjah Integrasi Jagung dan Ternak Kambing

Mentan SYL dan Mas Bupati Kediri Tanam Kelapa Genjah Integrasi Jagung dan Ternak Kambing

Pilarpertanian – Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) bersama Bupati Kediri, Hanindhito Himawan Pramana melakukan penanaman kelapa genjah yang diintegrasikan dengan jagung dan ternak kambing. Untuk Kabupaten Kediri, Kementerian Pertanian (Kementan) mengalokasi pengembangan program kelapa genjah 1 juta batang nasional tahun 2023 ini sebanyak 24.090 batang dengan klaster pekarangan dan kawasan, dari total Provinsi […]

Panen Padi Di Kediri, Mentan SYL Ajak Petani Menanam Padi Minimal 3 Kali Dalam 1 Tahun

Panen Padi Di Kediri, Mentan SYL Ajak Petani Menanam Padi Minimal 3 Kali Dalam 1 Tahun

Pilarpertanian – Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (SYL) bersama Bupati Kediri, Hanindhito Himawan Pramana melakukan panen padi di Desa Pehwetan, Kecamatan Papar, Kabupaten Kediri, Jawa Timur. Di lahan seluas 150 Ha ini, Mentan SYL dan Mas Dhito sapaan akrab Bupati Kediri juga mengecek kadar PH dan jumlah malai padi yang dipanen. “Saya terima kasih kepada […]

Kabupaten Kudus Tetap Panen Padi

Kabupaten Kudus Tetap Panen Padi

Pilarpertanian – Kabupaten Kudus dengan luas lahan pertanian 27.987 hektar terdiri dari lahan bukan sawah sebesar 7.847 hektar dan lahan sawah sebesar 20.140 hektar (BPS, 2021). Tanaman pangan menjadi salah satu sektor basis Kabupaten Kudus di masa mendatang dengan tingkat produktivitas (provitas) tanaman padi berkisar antara 6.3 – 8.6 ton per hektar (Antaranews.com). Pertanaman padi […]

Usung Smart Farming Sebagai Solusi Ketahanan Pangan Nasional, Kementan Siap Gelar PENAS XVI Padang 2023

Usung Smart Farming Sebagai Solusi Ketahanan Pangan Nasional, Kementan Siap Gelar PENAS XVI Padang 2023

Pilarpertanian – Gelaran Penas Petani Nelayan XVI Tahun 2023 yang akan dilaksanakan di Kota Padang Sumatera Barat semakin mendekat. Kementerian Pertanian (Kementan) bersama-sama dengan Pemerintah Daerah Provinsi Sumatera Barat secara aktif untuk terus memasifkan pelaksanaan kegiatan Penas XVI 2023 di Padang. Kegiatan PENAS Petani Nelayan XVI Tahun 2023 merupakan tindak lanjut dari Pelaksanaan PENAS XVI […]

Panen Raya di Bengkulu, Mentan SYL Apresiasi Keberhasilan Petani Meningkatkan Produksi

Panen Raya di Bengkulu, Mentan SYL Apresiasi Keberhasilan Petani Meningkatkan Produksi

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) melakukan Panen Raya Padi di Desa Sari Mulyo, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Seluma, Provinsi Bengkulu (10/2). Dalam kunjungannya, Mentan SYL memberikan apresiasi atas kontribusi petani Seluma dalam usaha swasembada beras Indonesia. “Indonesia dan Bengkulu Insya Allah tidak perlu ragu menghadapi tantangan apapun karena ada pertanian yang bekerja […]

Mentan SYL dan Bupati Kediri Dorong Integrasi Kelapa Genjah, Jagung dan Kambing

Mentan SYL dan Bupati Kediri Dorong Integrasi Kelapa Genjah, Jagung dan Kambing

Pilarpertanian – Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) bersama Bupati Kediri, Hanindhito Himawan Pramana melakukan penanaman kelapa genjah yang diintegrasikan dengan jagung dan ternak kambing. Untuk Kabupaten Kediri, Kementerian Pertanian (Kementan) mengalokasi pengembangan program kelapa genjah 1 juta batang nasional tahun 2023 ini sebanyak 24.090 batang dengan klaster pekarangan dan kawasan, dari total Provinsi […]

Kementan Serahkan Laboratorium Kultur Jaringan Kepada BSIP Lampung, Siap Hasilkan Benih Pisang Bermutu

Kementan Serahkan Laboratorium Kultur Jaringan Kepada BSIP Lampung, Siap Hasilkan Benih Pisang Bermutu

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian melalui Direktorat Jenderal Hortikultura menyerahkan hasil renovasi Laboratorium Kultur Jaringan kepada Balai Standarisasi Instrumen Pertanian (BSIP) Provinsi Lampung, Jumat (10/2) di Taman Sains Pertanian (TSP) Natar. Renovasi laboratorium ini merupakan salah satu bentuk bantuan dari Ditjen Hortikultura dalam upaya untuk meningkatkan produksi dan daya saing produk hortikultura melalui fasilitasi sarana dan […]