Kementan Gencar Buka Pasar Produk Pertanian ke Manca Negara
Redaksi dan Informasi pemasangan iklan Hubungi: Admin Pilarpertanian

Kementan Gencar Buka Pasar Produk Pertanian ke Manca Negara

Pilarpertanian - Pilar Pertanian – Upaya membuka pasar seluruh produk pertanian ke manca negara terus gencar dilakukan Kementerian Pertanian termasuk nenas segar Indonesia ke pasar Cina. “Upaya negosiasi dagang nenas telah kami proses sejak 2.5 tahun lalu, “ungkap Ali Jamil, Kepala Badan Karantina Pertanian (Barantan) melalui keterangan tertulisnya, Sabtu (23/2).
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Jamil menanggapi beredarnya isu hambatan ekspor nenas ke Cina dikarenakan oleh Karantina Pertanian dibeberapa media online nasional beberapa waktu yang lalu. Dan setelah dimintakan konfirmasi ulang, pihak manajemen PT Great Giant Food (GGF) memberikan klarifikasi bahwa masalah hambatan ekspor nenas ke Cina ada pada otoritas Karantina di Cina. Hal ini dikarenakan pihak negara tujuan ekspor tersebut masih melakukan analisis resiko satu per satu dan dengan keterbatasan SDM dibandingkan banyaknya kegiatan analisis yang mereka lakukan.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Jamil menjelaskan proses pengajuan akses pasar nenas segar ke Cina secara resmi telah disampaikan oleh Barantan kepada otoritas karantina Tiongkok sejak tanggal 8 September 2016. Namun, proses pengajuan Barantan tersebut tidak mendapat respon dari otoritas Karantina Tiongkok. Selanjutnya Barantan meminta KBRI di Beijing untuk mendorong pihak Tiongkok memberikan tanggapan atas usulan akses pasar nenas segar Indonesia.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Pihak KBRI Beijing menyampaikan informasi bahwa usulan akses pasar buah nenas akan diproses setelah protokol ekspor buah naga Indonesia, mengingat saat ini Tim Ahli Cina sedang dalam proses Risk Analysis buah naga sesuai dengan usulan Indonesia.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Namun demikian, mengingat besarnya potensi ekspor nenas Indonesia maka pada Desember 2018, Delegasi Republik Indonesia (DELRI) melakukan negosiasi dengan otoritas karantina Cina. Ada dua usulan yang diajukan DELRI untuk dinegosiasikan saat itu. Pertama, bahwa pihak Cina akan melakukan Risk Analysis terhadap nenas sebelum penyusunan Protokol Ekspor. Kedua, pihak Indonesia meminta agar proses Risk Analysis buah nenas dapat dilakukan pararel atau bersamaan dengan buah naga. Dua usulan itulah yang dipertimbangkan oleh otoritas karantina Cina.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Langkah selanjutnya, Barantan telah menyiapkan tindak lanjut dari hasil negosiasi DELRI Desember 2018 kemarin. Beberapa langkah yang akan dilakukan oleh Barantan adalah pihaknya akan segera melakukan komunikasi kembali dengan pihak KBRI. “Kami berharap dapat melakukan kunjungan ke Cina bulan Maret sebelum kedatangan delegasi Cina pada bulan April 2019” ujarnya.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Jamil berharap rencana kunjungan Tim Indonesia ke Tiongkok pada bulan Maret 2019 nanti dapat melibatkan seluruh stakeholders yakni Kementan, Kemendag, Kemenlu, serta calon eksportir dalam hal ini PT GGF dan calon eksportir lainnya. “Semua harus mau terlibat agar tahu tahapan proses yang akan dijalani dan dapat terus dikawal.” tegas Ali.(OBN)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan



Artikel Lainnya

Mentan SYL Perintahkan Jajarannya Turun Tangan Bantu Pemulihan Warga Puncak Papua

Mentan SYL Perintahkan Jajarannya Turun Tangan Bantu Pemulihan Warga Puncak Papua

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) meminta jajaran kerjanya segera turun tangan membantu pemulihan warga di dua distrik Puncak Papua dalam menghadapi krisis kesehatan seperti diare akibat cuaca ekstrem. Menurut SYL, pemulihan harus dilakukan secara cepat dengan mengawal bantuan pangan serta mendorong masyarakat setempat untuk bercocok tanam. “Saya minta semua turun tangan […]

Kementan Terus Dorong Pengembangan Ubi Jalar Berbasis Korporasi, Sejahterakan Petani di Karanganyar

Kementan Terus Dorong Pengembangan Ubi Jalar Berbasis Korporasi, Sejahterakan Petani di Karanganyar

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) melalui Direktorat Jenderal Tanaman Pangan (Ditjen TP), Direktorat Aneka Kacang dan Umbi (Akabi), melakukan Gerakan Tanam (Gertam) ubi jalar di Desa Puntukrejo, Kecamatan Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar, Provinsi Jawa Tengah, bersama dengan Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kabupaten Karanganyar, Kepala Dinas Pertanian Provinsi Jawa Tengah, Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Karanganyar, Babinsa, Kepala […]

El Nino Mengancam, Ekspor Bawang Merah Tetap Jalan

El Nino Mengancam, Ekspor Bawang Merah Tetap Jalan

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo melepas 4 kontainer atau 96 ton bawang merah dengan tujuan Thailand. Ekspor ini diperkirakan memiliki nilai transaksi sebesar $232.000 US atau sekitar Rp 3,4 miliar. Volume dan nilai tersebut merupakan bagian dari total komitmen sebanyak 3.360 ton atau setara 120 kontainer dengan nilai transaksi mencapai Rp 117 miliar […]

Mentan: Penelitian Pertanian Harus Jawab Tantangan Terkini dan Masa Depan

Mentan: Penelitian Pertanian Harus Jawab Tantangan Terkini dan Masa Depan

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menyebutkan penelitian memiliki peran krusial pada pembangunan pertanian. Menurutnya, penelitian bisa menjadi kunci dalam menjawab berbagai tantangan yang dihadapi sektor pertanian, baik di masa kini maupun masa depan. “Penelitian pertanian di Indonesia memiliki peran krusial dalam menghadapi tantangan masa kini dan masa depan, baik dalam hal pangan, lingkungan, […]

Melejit di Pasar Ekspor, Kementan Genjot Pengembangan Hulu-Hilir Kelor dan Minat Generasi Muda

Melejit di Pasar Ekspor, Kementan Genjot Pengembangan Hulu-Hilir Kelor dan Minat Generasi Muda

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) terus giatkan agar komoditas pangan tidak hanya dikerjakan pada aktivitas on farm, tetapi juga kembangkan off farm melalui hilirisasi produk pertanian termasuk perkebunan. Salah satu komoditas perkebunan yang prospek dikembangkan karena memiliki nilai ekonomi tinggi dan potensi pasar hingga ekspor adalah Moringa atau biasa dikenal kelor. Direktur Jenderal Perkebunan, Andi […]

Mitigasi El Nino, Mentan SYL Panen Padi dan Gerakan Tanam Padi di Barito Kuala

Mitigasi El Nino, Mentan SYL Panen Padi dan Gerakan Tanam Padi di Barito Kuala

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) melakukan panen raya padi sekaligus pencanangan tanam 1.000 hektar per kabupaten se-Kalimantan Selatan di Kabupaten Barito Kuala. Selain itu menggelorakan penggunaan pupuk organik dengan elisitor Biosaka yang dapat dibuat sendiri petani untuk mengantisipasi dampak perubahan iklim ekstrem yang menyebabkan kemarau panjang (El Nino). “Pertanian adalah sektor […]

Rangkul Stakeholder Terkait dan Praktisi Thailand dan Jepang, Indonesia Targetkan Produksi Anggur 20.380 ton pada 2030

Rangkul Stakeholder Terkait dan Praktisi Thailand dan Jepang, Indonesia Targetkan Produksi Anggur 20.380 ton pada 2030

Pilarpertanian – Direktur Jenderal Hortikultura, Prihasto Setyanto membuka acara FGD Pengembangan Table Grape di BSD City, Jumat (11/8). Tangerang Selatan sendiri terkenal sebagai lokasi percontohan anggur. Pada 2023, Ditjen Hortikultura memfasilitasi Kota Tangerang Selatan berupa 1 unit Green House anggur seluas 200 m2 dan pengembangan kawasan percontohan anggur seluas 1.000 m2. “Anggur merupakan buah yang […]

Mentan SYL Dorong Kalsel Antisipasi Dampak El Nino untuk Penopang Pangan Nasional

Mentan SYL Dorong Kalsel Antisipasi Dampak El Nino untuk Penopang Pangan Nasional

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) terus memacu pemerintah daerah untuk mengantisipasi dampak perubahan iklim ekstrem kekeringan (El Nino) agar tidak berdampak terhadap penurunan produksi pangan. Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) salah satu lumbung pangan nasional menjadi perhatian serius Kementerian Pertanian (Kementan) untuk dilakukan pengawalan dan didorong menerapkan berbagai program terobosan yang operasional. […]

Kementan Bersama DPR Dorong SDM Pertanian, Dengan Bimtek Kedelai dan Pembuatan Biosaka di Jawa Tengah

Kementan Bersama DPR Dorong SDM Pertanian, Dengan Bimtek Kedelai dan Pembuatan Biosaka di Jawa Tengah

Pilarpertanian – Dalam rangka peningkatan SDM pertanian di Provinsi Jawa Tengah, Komisi IV DPR RI Darori Wonodipuro, dengan Direktorat Jenderal Tanaman Pangan (Ditjen TP), Direktorat Aneka Kacang dan Umbi (Akabi) melaksanakan Bimtek kegiatan kedelai dan tanaman pangan lainnya serta praktek pembuatan Biosaka di Kabupaten Purbalingga, Banjarnegara dan Kebumen pada 7-9 Agustus 2023. Direktur Akabi Enie […]