Kementan Operasi Pasar Cabai dan Bawang Putih
Foto: Pelepasan mobil OP oleh Kepala BKP Agung Hendriadi dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di TTIC Pasar Minggu.

Kementan Operasi Pasar Cabai dan Bawang Putih

Pilarpertanian - Pilar Pertanian – Perkembangan rata-rata harga cabai di pasar DKI Jakarta pada 8 Februari 2020 relatif masih tinggi. Berdasarkan pantauan di laman Portal Informasi Harga Pangan Jakarta, rerata harga eceran cabai merah keriting sebesar Rp. 70.000,-, cabai rawit merah Rp. 85.000,- dan bawang putih Rp. 55.000,-. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Merespon pergerakan harga cabai dan bawang putih, Badan Ketahanan Pangan (BKP) Kementerian Pertanian (Kementan) bekerjasama dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, PT Food Station Tjipinang, dan PD Pasar Jaya, menggelar Operasi Pasar (OP) Cabai Merah dan Bawang Putih di 22 Pasar DKI Jakarta. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Menurut Kepala BKP, Agung Hendriadi yang mewakili Menteri Pertanian, operasi pasar cabai dan bawang putih dilakukan untuk meredam dan mengantisipasi potensi kenaikan harga.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
“Khusus cabai kita sudah gelontorkan sekitar 64 ton sepekan terakhir ini, dengan rincian 61,3 ton ke Pasar Induk Kramat Jati (PIKJ), 1,5 ton ke pasar eceran Jakarta dan sekitarnya, serta 1,2 ton ke Pasar Induk Tanah Tinggi Tangerang sebagai penyangga pasar induk Jabodetabek,” ujar Agung saat melakukan pelepasan operasi pasar di Toko Tani Indonesia Centre (TTIC) Pasar Minggu, bersama Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Minggu (9/2).
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Ditambahkan Agung, melalui operasi pasar, diharapkan dapat membantu masyarakat memenuhi kebutuhan cabai dan bawang putih.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Cabai yang dijual dalam OP sejak 3 Februari 2020 ini didatangkan langsung dari petani cabai di Kabupaten Wajo Sulawesi Selatan, Kabupaten Barabai Kalimantan Selatan, Kabupaten Pasaman Barat Sumatera Barat, dan Kabupaten Kaur Bengkulu. Volume pasokan cabai akan terus ditambah hingga harga stabil. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Sementara itu, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengungkapkan apresiasinya atas upaya Kementan bersama Food Station dan PD Pasar Jaya dalam stabilisasi pasokan dan harga pangan di Jakarta. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
“Pasokan pangan di Jakarta bergantung dari luar DKI, disisi lain harga di DKI berimplikasi nasional. Harga mencerminkan supply and demand. Demand di Jakarta relatif stabil, tapi supply-nya sering mengalami interupsi, pada saat kenaikan harga terjadi, dan di situlah negara hadir dengan upaya stabilisasi pasokan,” terang Anies. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Anies menambahkan, tujuan stabilisasi harga adalah setiap rumah tangga di DKI merasakan ketenangan dengan cukupnya pasokan dan harga yang terjangkau. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Harga cabai saat ini mulai mengalami penurunan. Pada 2 Februari 2020 masih berkisar 74 ribu/kg untuk cabai merah keriting dan 89 ribu/kg untuk cabai rawit merah, namun saat ini (9/2) tercatat 70 ribu/kg dan 85 ribu/kg. Artinya mengalami penurunan sebesar 4,9% untuk cabai merah keriting dan 5,7% untuk cabai rawit merah. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Dalam OP ini, sedikitnya 20 ton bawang putih dan 5 ton cabai rawit merah digelontorkan ke 22 lokasi pasar DKI Jakarta meliputi, Pasar Kramat Jati, Pasar Minggu, Kebayoran Lama, Tomang Barat, Pal Merah, Glodok, Jatinegara, Klender SS, Senen, Tanah Abang, Anyer Bahari, Metro Atom, Pulo Gadung, Johar Baru, dan Tebet Barat.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Dalam OP tersebut, harga cabai rawit merah dibanderol seharga Rp 35.000/kg dan bawang putih Rp 30.000/kg. Selain itu, 8 ton Cabai Rawit Merah digelontorkan juga ke Pasar Induk Kramat Jati, sehingga total cabai yang digelontorkan khusus hari ini saja di Jakarta sekitar 13 ton.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Sebulan ke depan, PD Pasar Jaya dan PT Food Station Tjipinang akan melakukan OP Bawang Putih di berbagai pasar DKI Jakarta agar harga bawang putih tidak terus merangkak naik.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Ibu Ani salah seorang pengunjung TTIC yang ditemui, mengungkapkan rasa gembiranya dengan adanya OP cabai dan bawang putih ini. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
“Saya sangat senang adanya OP ini, karena saya bisa membeli cabai dengan murah,” ujarnya. (OIR)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan



Artikel Lainnya

Plt. Gubernur Jateng Apresiasi Mentan Amran Atas Solusi Cepat Bagi Petani

Plt. Gubernur Jateng Apresiasi Mentan Amran Atas Solusi Cepat Bagi Petani

Pilarpertanian – Plt Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Komjen Pol (Purn.) Nana Sudjana menyampaikan apresiasi atas gerak cepat Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman dalam mengatasi permasalahan yang dihadapi petani. Nana menyebutkan petani saat ini menghadapi tantangan yang besar, seperti dampak perubahan iklim. “Kami berikan applause pada beliau (Amran.red) ini. Pada tahun 2023 kemarin, kita menghadapi kekeringan […]

Presiden Main Bola di Gorontalo, Mentan Amran Cetak Dua Gol, Jokowi: Amran Pemain Bola Makassar

Presiden Main Bola di Gorontalo, Mentan Amran Cetak Dua Gol, Jokowi: Amran Pemain Bola Makassar

Pilarpertanian – Presiden Jokowi bermain bola bersama beberapa menteri di Gorontalo (21/4). Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman tampil gemilang dengan mencetak dua gol dalam kemeriahan tanding bola di Lapangan Kompi, Kecamatan Kota Tengah, Kota Gorontalo. Presiden dan Mentan Amran berada di kesebelasan U12. Sedangkan lawannya adalah Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono dan Menteri Perhubungan Budi Karya […]

Mentan Amran Targetkan Petani Lamongan Tanam Padi Tiga Kali Setahun dengan Pompanisasi

Mentan Amran Targetkan Petani Lamongan Tanam Padi Tiga Kali Setahun dengan Pompanisasi

Pilarpertanian – Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman (Mentan Amran) menargetkan petani Lamongan yang tadinya hanya mampu satu atau dua kali tanam dalam setahun menjadi tiga kali setahun dengan program pompanisasi. Saat memimpin Apel Siaga Alsintan wilayah Jawa Timur baru baru ini (18/4), Mentan Amran memberi bantuan 3700 mesin pompa untuk Jawa Timur, dan 67 unit […]

Dongkrak Produksi Beras Jawa Tengah, Kementan Gelontorkan 10.000 Unit Pompa Air

Dongkrak Produksi Beras Jawa Tengah, Kementan Gelontorkan 10.000 Unit Pompa Air

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) terus menggalakkan program bantuan pompanisasi, khususnya di lahan persawahan tadah hujan. Saat ini giliran Jawa Tengah (Jateng) yang digelontori bantuan pompa air untuk 35 kabupaten/kota. Bantuan pompa air yang sedianya akan diberikan sebanyak 4.000 unit, ditambah menjadi 10.000 unit. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengaku bangga melihat kekompakan Forum […]

Amran Sulaiman: Pompanisasi Tingkatkan Produksi Beras Jateng 1,2 Juta Ton

Amran Sulaiman: Pompanisasi Tingkatkan Produksi Beras Jateng 1,2 Juta Ton

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengunjungi salah satu lokasi kegiatan pompanisasi di Desa Kandang, Kecamatan Comal, Kabupaten Pemalang. Amran sebut pompanisasi sebagai solusi cepat untuk tingkatkan produksi beras nasional, termasuk Provinsi Jawa Tengah. “Pompanisasi ini bisa meningkatkan produksi beras (Jawa Tengah.red) sebanyak 1,2 juta ton. Kalau kita konversi ke dalam nilai uang, berarti […]

Presiden: Harga Jagung dan Gabah Turun Berarti Produksi Melimpah, Saatnya Bulog Lakukan Penyerapan

Presiden: Harga Jagung dan Gabah Turun Berarti Produksi Melimpah, Saatnya Bulog Lakukan Penyerapan

Pilarpertanian – Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meninjau jalannya panen raya jagung di Desa Kotaraja, Kecamatan Dulupi, Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo. Presiden mengaku senang karena produksi di sana mengalami peningkatan alias melimpah ruah. Hanya saja, kata Presiden, pihaknya meminta Badan Urusan Logistik (Bulog) untuk segera melakukan penyerapan hasil panen […]

Dibantu 3.700 Pompa Air, Kementan Targetkan Produksi Padi Jatim Meningkat

Dibantu 3.700 Pompa Air, Kementan Targetkan Produksi Padi Jatim Meningkat

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) menggelar Apel Siaga Alat Mesin Pertanian (Alsintan) di Lapangan Kodam V Brawijaya, Surabaya. Salah satunya dengan mengerahkan 3.700 unit pompa air. Dengan pengerahan mekanisasi secara maksimal ini, diharapkan target produksi beras di Provinsi Jawa Timur (Jatim) sebanyak 2.000.000 ton tercapai. Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengatakan, bantuan alsintan untuk Jatim […]

Kementan Bersama Pangdam dan Dinas Pertanian Antisipasi Darurat Pangan di Aceh

Kementan Bersama Pangdam dan Dinas Pertanian Antisipasi Darurat Pangan di Aceh

Pilarpertanian – Dalam rangka mengantisipasi potensi darurat pangan di Provinsi Aceh, Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP), bersama Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) Iskandar Muda, menggelar rapat koordinasi strategis (17/04/24). Dalam rapat yang digelar di Markas Pangdam Iskandar Muda, kedua belah pihak membahas langkah-langkah konkret untuk mengantisipasi dan menanggulangi kemungkinan darurat […]

Kementan Mendorong Percepatan Tanam dan Pompanisasi di Kabupaten Pidie, Aceh

Kementan Mendorong Percepatan Tanam dan Pompanisasi di Kabupaten Pidie, Aceh

Pilarpertanian – Dalam upaya meningkatkan produksi pertanian di Kabupaten Pidie, Aceh, Dedi Nursyamsi, Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP), melakukan kunjungan lapangan pada Kamis (18/04/24), yang bertujuan untuk mendorong program pompanisasi bagi petani setempat. Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan tujuan meningkatkan efisiensi penggunaan air dan mempercepat proses tanam di wilayah Desa Arun, […]