Dalam 100 gram daging domba segar mengandung sekitar 2,4 miligram zat besi. Kekurangan zat besi bisa menyebabkan anemia atau kurang darah yang menimbulkan gejala kelelahan dan kurang bertenaga.
Credit: Unsplash/Nathan Dumlao
Daging domba adalah salah satu sumber makanan dengan protein tinggi yang digunakan untuk menjaga massa otot. Mengkonsumsi daging domba mampu memenuhi sekitar 25% kebutuhan protein bagi tubuh Anda.
Credit: Unsplash/Jacob Bentzinger
Daging domba mengandung asam amino beta-alanine yang tubuh gunakan untuk memproduksi carnosine yang bisa mempengaruhi fungsi dan kinerja otot.
Credit: Unsplash/Clique Images
Daging domba memiliki kandungan zinc dalam jumlah tinggi. Dalam 100 gram daging domba terkandung 4,7 gram zinc, yang dapat memenuhi sekitar 50% kebutuhan mineral harian Anda.
Credit: Unsplash/Johan Godinez
Kandungan daging domba lainnya adalah vitamin B, yang dapat membantu melindungi fungsi sistem saraf tubuh agar mampu bekerja sebagaimana mestinya.
Credit: Unsplash/Girl With Red Hat