Tangkap Program Padat Karya Saat Covid 19, Tanam Cabai di Bawah Pohon Kelapa
Foto : Melalui Program Padat Karya Dengan Memanfaatkan Dana Desa, Masyarakat Kabupaten Kepulauan Sangihe Melakukan Wajib Tanam untuk Meningkatkan Ketahanan Pangan di Tengah Pandemi Covid-19

Tangkap Program Padat Karya Saat Covid 19, Tanam Cabai di Bawah Pohon Kelapa

Pilarpertanian - Pilar Pertanian – Untuk menghadapi krisis Pandemi Covid-19, Kabupaten Kepulauan Sangihe melalui Bupati Jabes Esar Gaghana, mengeluarkan Instruksi Bupati Kepulauan Sangihe Nomor : 521/26/1120 Tentang Padat Karya Pertanian Untuk Meningkatkan Ketahanan Pangan dan Peningkatan Ekonomi Masyarakat. 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Seluruh masyarakat wajib menanam lewat program padat karya dengan memanfaatkan dana desa dengan tujuan untuk menjaga ketahanan pangan sekaligus menjaga stabilitas ekonomi Kepulauan Sangihe. Instruksi tersebut sejalan dengan seruan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) kepada segenap penyuluh dan petani agar menjaga pertanian terus bergerak untuk mendukung ketersediaan pangan bagi seluruh masyarakat Indonesia, tanpa mengabaikan Protokol Kesehatan WHO.”Jaga jarak.Jangan berkerumun. Kenakan masker. Rajin cuci tangan dengan sabun di air yang mengalir.”
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Program padat karya pertanian Kabupaten Sangihe mencakup berbagai alternative kegiatan diantaranya Mendorong BUMDES untuk melaksanakan kegiatan usaha pertanian dengan pola padat karya tunai yang melibatkan masyarakat atau petani mulai dari pembukaan lahan, pengolahan tanah dan penanaman tanaman pangan secara massal, yang seluruh biaya produksi (bibit, pupuk, upah kerja) ditanggung oleh Bumdes.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Kemudian Memberikan bantuan bibit, pupuk, dan peralatan pertanian untuk membantu masyarakat/petani menanam di pekarangan atau kebun. Lebih lanjut Membuat rumah pembibitan dan penyemaian bibit tanaman pangan (rica, tomat, sayuran, dll), bibit ini akan  diserahkan kepada masyarakat untuk ditanam di pekarangan atau kebun masing-masing.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Hal ini tidak disia-siakan oleh para petani yang tergabung dalam kelompoktani seperti yang terjadi di kelompoktani Berkat kelurahan Angges Kecamatan Tahuna Barat Kabupaten Sangihe Provinsi Sulawesi Utara.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Costerman Yermias anggota kelompok Tani Berkat memanfaatkan lahan kosong di bawah naungan pohon kelapa dengan menanam 2.000 batang tanam cabai. Hasil tanamnya sangat menggembirakan Yermias, sekitar 1.200 kg dalam satu musim tanam dan omset mencapai Rp. 72.000.000.  Harga cabai di pasaran sekitar Rp. 12.000 rupiah per kg dalam satu musim tanam.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Kesuksesan Yermias menjadi motivasi masyarakat sekitarnya untuk mengikuti jejaknya. Saat ini petani yang menanam cabai di kelompoktani  berkat ada 8 orang. Sebagaimana dilaporkan secara tertulis oleh Penyuluh Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) atau Kostratani Tahuna Barat kepada Pusat Penyuluhan Pertanian (21/4), para petani merasakan manfaat keberadaan Kostatani dalam menjalankan fungsi pembelajaran kepada petani di lapangan oleh para penyuluhnya.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Bahkan pada saat Poktan Betavila, Kelurahan Pananekeng panen cabai Varietas Dewata 43 F1Ketua Tim PKK Kabupaten Sangihe.Para penyuluh dan pemangku kepentingan berkomitmen untuk menggerakkan pembangunan pertanian diwilayahnya dalam rangka mempertahankan ketahanan pangan.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Kepala BPPSDMP Dedi Nursyamsi mengaku bahagia karena penyuluh tetap setia mendampingi petani.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
“Lahan pertanian umumnya berada di zona aman atau zona hijau, selain itu sinar matahari berlimpah di lahan pertanian akan membuat virus Corona pemicu Covid -19 tidak aktif,” kata Dedi Nursyamsi. (bs)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan



Artikel Lainnya

Sehari Empat Provinsi, Demi Swasembada Mentan Amran Hanya Istirahat di Heli dan Pesawat

Sehari Empat Provinsi, Demi Swasembada Mentan Amran Hanya Istirahat di Heli dan Pesawat

Pilarpertanian – Kamis 19 Desember 2024, perjalanan luar biasa ditempuh Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman demi tercapainya swasembada pangan. Pagi di Pemalang, Jawa Tengah bersama Panglima Tentara Nasional Indonesia Agus Subianto, Mentan Amran mengikuti acara serbuan teritorial. Dalam acara tersebut dilakukan tanam padi bersama dengan melakukan uji coba penanaman bibit yang dikembangkan oleh TNI dengan […]

Tokoh Pertanian Sepakat Rencana Besar Kelembagaan Pertanian Presiden Prabowo

Tokoh Pertanian Sepakat Rencana Besar Kelembagaan Pertanian Presiden Prabowo

Pilarpertanian – Justika Baharsjah, Menteri Pertanian yang menjabat pada 1998, memberikan pandangan strategisnya terkait rencana penguatan kelembagaan yang dilakukan pemerintahan Prabowo-Gibran. Menurutnya, langkah ini merupakan keputusan yang tepat untuk memperkuat sektor pangan Indonesia. Menurut Justika, Presiden Prabowo telah menunjukkan tekad besar untuk menjadikan Indonesia sebagai negara berdaulat pangan. “Mari kita dukung bersama kebijakan strategis pemerintah […]

Dialog Dengan Petani dan 29 Kepala Desa, Mentan Amran Minta Permudah BBM Untuk Petani Indramayu

Dialog Dengan Petani dan 29 Kepala Desa, Mentan Amran Minta Permudah BBM Untuk Petani Indramayu

Pilarpertanian – Usai dari Pemalang, Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman langsung menuju Kabupaten Indramayu guna menemui petani dan 29 kepala desa. Dalam kunjungan ini, petani Indramayu banyak mengeluhkan ketersediaan bahan bakar minyak (BBM) yang sulit didapatkan utamanya untuk kebutuhan alat mesin pertanian (alsintan) di sawah. “Pak Kapolsek, tolong ini dicek. Tolong seluruh petani Jawa […]

Indonesia Segera Capai Swasembada Pangan, Wamentan Sudaryono: Tanda-tanda Keberhasilan Sudah Terlihat

Indonesia Segera Capai Swasembada Pangan, Wamentan Sudaryono: Tanda-tanda Keberhasilan Sudah Terlihat

Pilarpertanian – Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Sudaryono menyatakan bahwa pemerintah sangat optimis Indonesia akan segera mencapai swasembada pangan. Wamentan Sudaryono atau yang akrab disapa Mas Dar ini mengungkapkan, bahwa tanda-tanda menuju swasembada pangan tersebut sudah semakin jelas berkat program intensifikasi dan ekstensifikasi yang tengah dijalankan oleh pemerintah. “Jadi kalau kita ditanya mengenai optimisme, kita katakan […]

Cuaca Ekstrem, Mentan Terobos Banjir dan Longsor Setelah Pantau Langsung Kondisi Pertanian pada Musim Hujan di Bone

Cuaca Ekstrem, Mentan Terobos Banjir dan Longsor Setelah Pantau Langsung Kondisi Pertanian pada Musim Hujan di Bone

Pilarpertanian – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melakukan perjalanan darat meninjau lokasi pertanian terdampak longsor dan banjir di Bone, Sabtu (21/12/2024). Tantangan cuaca ekstrem tidak menjadi penghalang Mentan untuk memantau langsung kondisi pertanian di wilayah Sulawesi. Perjalanan menuju Bone tidak berjalan mulus. Pagi ini, longsor besar terjadi di Tompo Ladang, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, […]

Mentan Amran Peroleh Kenaikan Pangkat Lektor Kepala Universitas Hasanuddin

Mentan Amran Peroleh Kenaikan Pangkat Lektor Kepala Universitas Hasanuddin

Pilarpertanian – Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman mendapat kenaikan pangkat jabatan Lektor Kepala atas dedikasinya sebagai dosen pendidik di Fakultas Pertanian Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar. Surat Keputusan (SK) kenaikan pangkat ini diserahkan langsung oleh Wakil Rektor III Unhas, Prof Farida Patittingi, sesaat sebelum Mentan Amran memulai kegiatan kuliah umumnya pada Jumat (20/12/2024). Diketahui, Amran […]

Temui Wamentan Sudaryono, Kadin Indonesia Sinergikan Upaya Peningkatan Sektor Peternakan Nasional

Temui Wamentan Sudaryono, Kadin Indonesia Sinergikan Upaya Peningkatan Sektor Peternakan Nasional

Pilarpertanian – Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono menerima kunjungan Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Bidang Peternakan beserta jajarannya untuk membahas peningkatan dan penguatan sektor peternakan di Indonesia. Dalam pertemuan tersebut, Wamentan Sudaryono atau yang akrab disapa Mas Dar ini mengajak para pelaku usaha termasuk Kadin untuk terus berkontribusi memajukan Indonesia khususnya […]

Responsif Atasi Permasalahan Pupuk Bersubsidi, Kementan Raih Penghargaan Ombudsman untuk Pengawasan Pelayanan Publik

Responsif Atasi Permasalahan Pupuk Bersubsidi, Kementan Raih Penghargaan Ombudsman untuk Pengawasan Pelayanan Publik

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) kembali mencetak prestasi dengan mendapatkan penghargaan sebagai Kementerian/Lembaga paling kooperatif dan responsif dalam mendorong perbaikan tata kelola pupuk bersubsidi. Penghargaan tersebut diberikan dalam acara Catatan Akhir Tahun Pengawasan Pelayanan Publik di Sektor Perekonomian I yang diselenggarakan oleh Ombudsman Republik Indonesia pada Kamis (19/12/2024). Ombudsman menilai Kementan sangat kooperatif dan responsif […]

DWP Kementan Perkuat Peran Strategis Menuju Indonesia Emas 2045

DWP Kementan Perkuat Peran Strategis Menuju Indonesia Emas 2045

Pilarpertanian – Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Pertanian (Kementan) terus memperkuat perannya dan menyeleraskannya dengan program prioritas menunjang pembangunan nasional dan mendukung ketahanan sejalan dengan visi Indonesia Emas 2045. “Dharma wanita bukan hanya sekadar nama, tetapi sebuah kekuatan yang mampu memberikan dampak positif bagi lingkungan, keluarga, dan masyarakat,” kata Penasihat DWP Kementan, Pratitis Mukti Tami, […]