Kementan Perkuat Sinergi untuk Percepatan Swasembada Jagung di Kalimantan Tengah
Direktur Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian Andi Nur Alam Syah Mengatakan Bahwa Kementerian Pertanian Telah Menetapkan Strategi Komprehensif dalam Mengoptimalkan Lahan Perkebunan dan Lahan Kering untuk Memperkuat Produksi Jagung Nasional.

Kementan Perkuat Sinergi untuk Percepatan Swasembada Jagung di Kalimantan Tengah

Pilarpertanian - Kementerian Pertanian (Kementan) terus mendorong optimalisasi lahan sebagai langkah strategis dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional, termasuk dalam mencapai swasembada jagung. Keterlibatan pemerintah daerah, Kepolisian, TNI, Kejaksaan, Bulog, perbankan, serta para pelaku usaha di sektor pertanian menjadi sangat penting dalam mewujudkan program tersebut.


Direktur Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian, Andi Nur Alam Syah, menyampaikan bahwa Kalimantan Tengah memiliki potensi besar untuk pengembangan jagung dengan target penanaman mencapai 208.136 hektare pada tahun 2025.


“Kami telah menetapkan strategi komprehensif dalam mengoptimalkan lahan perkebunan dan lahan kering sebagai bagian dari program penguatan produksi jagung nasional,” ujarnya.


Andi menambahkan untuk mencapai target swasembada jagung, Kementan mengedepankan beberapa strategi utama, diantaranya adalah penyediaan lahan dan benih unggul, dukungan infrastruktur dan sarana produksi, pengawalan dan pendampingan serta penyerapan hasil produksi.



“Kita harus berkolaborasi dalam mewujudkan swasembada ini, dengan memanfaatkan lahan Perkebunan yang belum menghasilkan (TBM) serta lahan kering lainnya, maka dengan potensi 42.000 ha luas TBM di Kalteng ini bisa sekitar 30% kita manfaatkan untuk tanam tumpeng sisip sawit dan jagung, berarti diharapkan 14.000 ha bisa didorong untuk tanam jagung,” jelas Andi.


Andi juga menegaskan pentingnya peran POLRI dalam mengawal distribusi sarana produksi pertanian serta memastikan implementasi program berjalan sesuai ketentuan.


“Terima kasih untuk pak Kapolda dan jajarannya untuk terus mensupport kita, tolong kami dibantu dalam melaksanakan program swasembada jagung di Provinsi Kalimantan Tengah. Memberikan pendampingan dan motivasi bagi para petani serta melakukan pengawasan dalam pelaksanaan program,” tambahnya.


Lebih lanjut, Andi menegaskan bahwa kolaborasi lintas sektor menjadi kunci utama dalam mempercepat pencapaian swasembada pangan. Dengan dukungan infrastruktur dari Kementerian Pekerjaan Umum, penyediaan benih unggul dan pupuk dari BUMN, penyediaan dan pemanfaatan lahan melalui GAPKI, serta pendampingan dari aparat keamanan, diharapkan produksi jagung nasional dapat meningkat secara signifikan.


“Kami berharap sinergi yang kuat antara pemerintah, sektor swasta, dan petani dapat membawa hasil yang signifikan dalam mewujudkan ketahanan pangan yang berkelanjutan,” pungkas Andi.


Menteri Pertanian dalam kesempatan lain menegaskan bahwa upaya swasembada jagung merupakan bagian dari komitmen pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam menghadapi tantangan ketahanan pangan global.


“Dalam situasi krisis pangan dunia, kita harus mampu memproduksi kebutuhan pangan secara mandiri. Oleh karena itu, Kementerian Pertanian mengarahkan optimalisasi lahan untuk mendukung produksi jagung secara berkelanjutan,” ujar Menteri Pertanian.


Mentan Amran menyoroti potensi besar jagung dalam menopang ketahanan pangan Indonesia.


“Dengan peningkatan produksi jagung, Indonesia tidak hanya memenuhi kebutuhan dalam negeri, tapi juga berpotensi menjadi pemain utama di pasar global,” tambahnya.(ND)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan

Artikel Lainnya

Pengamat: Layak Diapresiasi Publik, Panen Raya Padi 2025 Sangat Tinggi

Pengamat: Layak Diapresiasi Publik, Panen Raya Padi 2025 Sangat Tinggi

Pilarpertanian – Pengamat kebijakan publik dari Spora Communication, Dr. Rizky Fajar Meirawan, menilai capaian panen raya padi tahun 2025 layak mendapat apresiasi publik yang luas. Menurutnya, keberhasilan ini mencerminkan kinerja konkret Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dalam menjaga ketahanan pangan nasional. “Saya kira memang wajar Mentan Amran mendapat tingkat kepuasan publik tertinggi. Beliau berhasil […]

Setiba dari Yordania, Mentan Sidak Bulog dan PIHC

Setiba dari Yordania, Mentan Sidak Bulog dan PIHC

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman langsung melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke kantor Perum Bulog dan PT Pupuk Indonesia Holding Company (PIHC), sesaat setelah kembali dari kunjungan kenegaraan di Yordania dalam rangka mendampingi Presiden RI Prabowo Subianto. Dalam sidak tersebut, Mentan Amran memantau langsung perkembangan serapan gabah dan distribusi pupuk yang menjadi dua fokus […]

Perkuat Kerja Sama Pengembangan SDM Pertanian, Indonesia dan Jepang Tandatangan MoU

Perkuat Kerja Sama Pengembangan SDM Pertanian, Indonesia dan Jepang Tandatangan MoU

Pilarpertanian – Dalam upaya memperkuat kualitas sumber daya manusia di sektor pertanian, Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP), Kementerian Pertanian RI, menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Pemerintah Prefecture Fukui, Jepang. Penandatanganan ini berlangsung di Jakarta, Kamis (17/4/2025), dan menjadi tonggak penting dalam pengembangan kerja sama internasional di bidang pendidikan dan pelatihan pertanian. […]

Kolaborasi Penyuluh dan Teknologi, Kunci Kementan Akselerasi Swasembada Pangan

Kolaborasi Penyuluh dan Teknologi, Kunci Kementan Akselerasi Swasembada Pangan

Pilarpertanian – Dalam rangka mempercepat pelaksanaan program swasembada pangan, Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP) Kementerian Pertanian (Kementan) menggelar Rapat Koordinasi Evaluasi Capaian dan Akselerasi Program Prioritas Kementerian Pertanian, berlangsung 13-15 April 2025 dan dihadiri oleh para pimpinan dan jajaran struktural lingkup BPPSDMP. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala BPPSDMP, Idha Widi […]

Mentan Amran Perkuat Kerja Sama Pertanian dengan Yordania, Fokus pada Water Management dan Pengembangan Gandum

Mentan Amran Perkuat Kerja Sama Pertanian dengan Yordania, Fokus pada Water Management dan Pengembangan Gandum

Pilarpertanian – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyampaikan komitmennya untuk memperkuat kerja sama bilateral antara Indonesia dan Kerajaan Hasyimiyah Yordania, khususnya di bidang pengelolaan air (water management) dan pengembangan budidaya gandum. “Saya baru tiba dari kunjungan ke Yordania, bertemu dengan Menteri Pertanian Kerajaan Hasyimiyah Yordania, Khaled Al Henefat. Insya Allah, kita akan perkuat hubungan […]

Percepat Swasembada Pangan, Kementan Gelar Rakor dengan Penyuluh Deli Serdang

Percepat Swasembada Pangan, Kementan Gelar Rakor dengan Penyuluh Deli Serdang

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) percepat swasembada pangan melalui Brigade Pangan (BP), melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP). Dalam program percepatan ini, Kementan lakukan Rapat Koordinasi bersama Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) lingkup Kab. Deli Serdang di Dinas Pertanian Kab. Deli Serdang, Rabu (16/4/2025). Rakor ini bertujuan untuk memastikan keberlanjutan program percepatan swasembada pangan […]

Mentan Amran Tandatangani Kesepakatan Kerja Sama Pertanian Dengan Yordania, Disaksikan Presiden Prabowo dan Raja Abdullah II

Mentan Amran Tandatangani Kesepakatan Kerja Sama Pertanian Dengan Yordania, Disaksikan Presiden Prabowo dan Raja Abdullah II

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Republik Indonesia, Andi Amran Sulaiman menandatangani nota kesepahaman (MoU) kerja sama pertanian dengan Menteri Pertanian Kerajaan Hasyimiyah Yordania, Khaled Al Henefat pada acara resmi yang disaksikan langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, dan Raja Yordania, Abdullah II bin Al-Hussein, di Istana Al Husseiniya, Amman, Yordania. Penandatanganan MoU ini merupakan bagian […]

Bincang Santai Bersama Mentan Amran, Mentan Yordania Tertarik Melihat Langsung Pertanian Indonesia

Bincang Santai Bersama Mentan Amran, Mentan Yordania Tertarik Melihat Langsung Pertanian Indonesia

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Republik Indonesia, Andi Amran Sulaiman, menggelar pertemuan santai dengan Menteri Pertanian Kerajaan Hasyimiyah Yordania, Khaled Al Henefat, Senin (14/4/2025) dalam rangka memperkuat kerja sama bilateral di sektor pertanian. Pertemuan ini berfokus pada pembahasan Memorandum of Understanding (MoU) yang mencakup pengembangan komoditas pertanian dan kerja sama di bidang pupuk. Bincang santai ini […]

Kesejahteraan Meningkat, Mentan Amran: Petani Bahagia, Harga Kelapa Naik

Kesejahteraan Meningkat, Mentan Amran: Petani Bahagia, Harga Kelapa Naik

Pilarpertanian – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyampaikan bahwa saat ini para petani kelapa di berbagai daerah tengah merasakan kebahagiaan karena harga kelapa bulat mengalami kenaikan signifikan. Kenaikan harga ini tidak hanya memberikan keuntungan ekonomi, tetapi juga membawa harapan besar terhadap peningkatan kesejahteraan petani di Indonesia. “Alhamdulillah, petani bahagia karena harga kelapa bulat naik. […]