Stafsus Wapres: Pertanian Adalah Aspek Penting Dalam Menghadapi Gejolak dan Krisis Pandemi
Asisten Staf Khusus Wakil Presiden RI Sekaligus Ketua Umum Insan Tani dan Nelayan Indonesia (Intani), Guntur Subagja Mengatakan Bahwa Sektor Pertanian Merupakan Sektor Paling Penting dalam Menghadapi Tantangan pada Masa Pandemi Covid-19.

Stafsus Wapres: Pertanian Adalah Aspek Penting Dalam Menghadapi Gejolak dan Krisis Pandemi

Pilarpertanian - Asisten Staf Khusus Wakil Presiden RI yang juga sekaligus Ketua Umum Insan Tani dan Nelayan Indonesia (Intani), Guntur Subagja mengatakan bahwa sektor pertanian merupakan aspek penting dalam menghadapi berbagai tantangan dan gejolak krisis pandemi covid-19 yang terus berkepanjangan. Apalagi, Indoensia baru saja dilanda serangan varian baru omicron.


“Karena itu kita harus merubah mindset masyarakat kita bahwa pertanian itu harus dijadikan koor otomatis karena mampu memberikan pergerakan ekonomi yang lebih baik. Tentu kita prihatin apabila ada orang yang menjual lahan pertanian mereka. Karena sebetulnya itu berpotensi menjadi alih fungsi lahan,” ujar Guntur dalam sesi Webinar Intani, Rabu, 12 Januari 2022.


Guntur mengatakan, sektor pertanian adalah nafas panjang bagi suatu desa yang memiliki jumlah masyarakat cukup banyak. Pertanian juga bisa dikatakan sebagai kado istimewa bagi mereka yang getol melakukan produksi setiap hari.


“Kalau desa-desanya tumbuh dan ekonomi mulai bergerak, otomatis Indonesianya akan tumbuh. Kenapa? karena perputaran ekonomi Indonesia 75 persen terjadi di ibu kota Jakarta dan sekitarnya,” katanya.



Menurut Guntur, inilah saatnya masyarakat Indonesia mulai memanfaatkan tanah yang ada untuk membangun Desanya mejadi lebih produktif dan bernilai ekonomis bagi perekonomian keluarga.


“Jadi kita harus mengubah pola pikir kita sekarang untuk membangun desa, mari kita kembangkan sektor pertanian di desa dalam arti luas termasuk perikanan dan peternakan sesuai potensinya masing-masing,” katanya.


Terpisah, Kepala Biro Humas dan Informasi Publik Kementan, Kuntoro Boga Andri mengatakan bahwa pertanian merupakan sektor yang selalu tumbuh positif, di tengah sektor lainnya yang mengalami kontraksi cukup parah.


“Kami menjaganya mulai dari produksi sampai mengawalnya pada proses hilirisasi. Alhamdulillah produksi kita naik, ekspor kita naik dan petani kita sesuai data NTP BPS semakin meningkat,” tutupnya.(PW)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan

Artikel Lainnya

Itjen Kementan Gelar FGD Peralihan SDM dan BMN ke Badan Karantina Indonesia

Itjen Kementan Gelar FGD Peralihan SDM dan BMN ke Badan Karantina Indonesia

Pilarpertanian – Inspektorat Jenderal Kementerian Pertanian (Itjen Kementan) menggelar Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka melakukan pendampingan pengalihan Unit Kerja Sumber Daya Manusia (SDM) dan Barang Milik Negara (BMN) Badan Karantina Pertanian Kementan menjadi Badan Karantina Indonesia. Peleburan tersebut sesuai dengan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 45 Tahun 2023. Inspektur III Itjen Kementan, Andry Asmara menuturkan […]

Manfaatkan Artificial Intelligence, Kementan Perkuat Diseminasi Informasi

Manfaatkan Artificial Intelligence, Kementan Perkuat Diseminasi Informasi

Pilarpertanian – Diseminasi informasi atau publikasi memiliki peran penting untuk memasyarakatkan perkembangan pertanian di tanah air. Menyadari hal itu, Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) Kementerian Pertanian menggelar Pelatihan Pembuatan Konten Publikasi. BPPSDMP melalui Program Strategic Irrigation Modernization and Urgent Rehabilitation Project (SIMURP), menggelar pelatihan Pembuatan Konten Publikasi dengan tema ‘What is good content […]

Komisi IV DPR RI Dukung Penuh Upaya Khusus Kementan Tingkatkan Produksi Pangan Di Lampung

Komisi IV DPR RI Dukung Penuh Upaya Khusus Kementan Tingkatkan Produksi Pangan Di Lampung

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian terus menggenjot optimalisasi produksi padi untuk mendukung program swasembada beras. Hal ini disampaikan Menteri Pertanian yang diwakili Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Kementan Dedi Nursyamsi pada Rapat Koordinasi (Rakor) Upaya Khusus (Upsus) peningkatan produksi padi dan jagung 2023-2024 di Provinsi Lampung, Kamis (21/12/2023) yang sekaligus dilakukan penandatanganan komitmen antara Kementan […]

Kementan Sabet Website Terbaik dalam Indonesia Digital Initiative Award

Kementan Sabet Website Terbaik dalam Indonesia Digital Initiative Award

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) raih penghargaan sebagai website terbaik tingkat kementerian tahun 2023 dalam acara Indonesia Digital Initiative Awards (IDIA) 2023 yang diselenggarakan pada Kamis, (21/12/2023) di Jakarta. Menteri Pertanian diwakilkan Kepala Biro Humas dan Informasi Publik, Kementerian Pertanian, Kuntoro Boga Andri hadir langsung menerima penghargaan tersebut. Penghargaan diberikan atas konsistensi Kementan dalam menyiarkan […]

Aktif Sebagai Mitra Aksi Nyata Penanaman Pohon, Kementan Terima Penghargaan Revolusi Mental 2023

Aktif Sebagai Mitra Aksi Nyata Penanaman Pohon, Kementan Terima Penghargaan Revolusi Mental 2023

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) menerima Penghargaan Revolusi Mental 2023 atas jasa dan partisipasinya dalam mengkoordinasikan program Gerakan Nasional Revolusi Mental. Apresiasi ini diserahkan oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) bersamaan dengan penyerahan ke 37 pemenang Anugerah Revolusi Mental 2023 oleh Wakil Presiden Republik Indonesia, Ma’ruf Amin, di Istana Wakil Presiden. […]

Raih Anugerah APE 2023 dari Kementerian PPPA, Kementerian Pertanian Arusutamakan Kesetaraan Gender dalam Pertanian

Raih Anugerah APE 2023 dari Kementerian PPPA, Kementerian Pertanian Arusutamakan Kesetaraan Gender dalam Pertanian

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) mendapat penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya (APE) dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Republik Indonesia. Diketahui, anugerah ini merupakan penghargaan keberhasilan atas prakarsa pencapaian pembangunan pengarusutamaan gender, pemberdayaan perempuan dan perlindungan terhadap anak. Mengenai hal ini, Kepala Biro Humas dan Informasi Publik yang mewakili Kementerian Pertanian menerima APE mengatakan […]

Kementan Dorong Penguatan Kelembagaan Petani di Indonesia

Kementan Dorong Penguatan Kelembagaan Petani di Indonesia

Pilarpertanian – Salah satu langkah untuk memperkuat pertanian di Indonesia adalah dengan memperkuat kelompok taninya. Hal tersebut terungkap dalam Bimtek Propaktani Episode 1066 dengan tema “Kuatkan Gapoktan Kuat Pangan (Awasi Kontrol Monitoring Secara Serius)” (Rabu/20-12-2023). Founder Jimmy Hantu Foundation Sujimin mengungkapkan pentingnya keberadaan kelompok tani dalam memperkuat pertanian di Indonesia. “Dari sebuah kelompok maka petani […]

Percepatan Tanam Padi, Mentan Amran: Pupuk Harus Mudah Didapatkan

Percepatan Tanam Padi, Mentan Amran: Pupuk Harus Mudah Didapatkan

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) terus mendorong akselerasi percepatan tanam, terutama untuk menanggulangi dampak iklim ekstrem yang melanda dunia dan berpotensi berpengaruh terhadap produksi padi nasional. “Pemerintah saat ini tengah menyiapkan berbagai program jangka panjang yang dapat memperkuat posisi pangan sebagai kekuatan negara,” ungkap Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman saat menggelar tanam padi serentak di […]

Penyuluh Menjadi Ujung Tombak Pertanian, Mentan Amran Naikkan Biaya Operasional Penyuluh

Penyuluh Menjadi Ujung Tombak Pertanian, Mentan Amran Naikkan Biaya Operasional Penyuluh

Pilarpertanian – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman memastikan Biaya Operasional Penyuluh atau BOP penyuluh akan dinaikkan dengan menggunakan anggaran yang disisir dari berbagai kegiatan di Kementerian Pertanian. Kenaikan ini menurut Mentan penting dilakukan untuk mendukung peningkatan produksi padi dan jagung sebagai kekuatan masa depan bangsa. “Saya katakan andaikan gaji dan honor saya cukup untuk […]