Pusluhtan BPPSDMP Kementan Koordinasi dan Sinkronisasi Dana Dekon Penyuluhan Dengan 34 Provinsi
Foto : Kegiatan Pertemuan Sinkronisasi dan Koordinasi Dana Dekon 2020 di Yogyakarta

Pusluhtan BPPSDMP Kementan Koordinasi dan Sinkronisasi Dana Dekon Penyuluhan Dengan 34 Provinsi

Pilarpertanian - Jakarta – Guna mendukung program utama Kementerian Pertanian (Kementan) yakni Komando Strategis Pembangunan Pertanian (Kostratani) tingkat kecamatan, BPPSDMP Kementan melalui Pusat Penyuluhan Pertanian (Pusluhtan) mengadakan Pertemuan Sinkronisasi dan Koordinasi Dana Dekon 2020 di Yogyakarta yang dihadiri para kepala dinas pertanian dan pejabat terkait dari 34 provinsi.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Kepala Pusluhtan Leli Nuryati mewakili Kepala BPPSDMP Kementan, Dedi Nursyamsi hadir membuka kegiatan pertemuan di Yogyakarta, Selasa petang (18/2) yang dihadiri 500 peserta dari seluruh Indonesia.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Leli Nuryati mengatakan berdasarkan evaluasi Dekon melalui aplikasi SMART maka perlu dilakukan perbaikan terkait rencana anggaran yang harus dilakukan secara cepat, tepat dan seksama. Selain itu perlu dilakukan perhitungan dan update data terhadap jumlah penyuluh PNS dan honorer (THL-TBPP) di tiap provinsi, karena dari total anggaran Pusat Penyuluhan Pertanian [Pusluhtan] sekitar 76% berada di Dekon dan 60% digunakan untuk membayar honor dan biaya operasional penyuluh([BOP).
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
“Hal itu sesuai rumusan rapat koordinasi Pemantapan Sistem Penyuluhan Pertanian 2020 di Bogor pada akhir Januari lalu,” kata Dedi Nursyamsi dalam arahannya yang disampaikan oleh Kapusluh Leli Nuryati.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Percepatan Dana Dekon 2020 sesuai Rumusan Bogor akhir Januari 2020 antara lain perlu disusun SK Gubernur untuk menetapkan kuasa pemegang anggaran (KPA) dan pejabat pembuat komitmen (PPK), melakukan perencanaan penarikan anggaran dengan cermat, pembayaran honor dan BOP PNS dan THL-TBPP dapat dilakukan setiap bulan dengan memperhatikan kaidah-kaidah pencairannya, perlu pemotretan terhadap balai penyuluhan pertanian (BPP) yang akan ditetapkan sebagai KostraTani.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
“Hal penting lain adalah pemetaan kelompok tani dan gabungan kelompok tani, Poktan dan Gapoktan yang menjadi kelompok ekonomi petani atau KEP. Sinergi dinas pertanian dan BPTP untuk menetapkan teknologi yang akan diterapkan, sinergi dinas dan BPTP untuk pelaksanaan kegiatan SL, Updating Simluhtan di tiap-tiap provinsi, melakukan supervisi dan pemantauan terhadap pelaksanaan 1.254 BPP penerima dana alokasi khusus atau DAK,” kata Leli Nuryati yang didampingi Kabid Program dan Evaluasi Penyuluhan, Riza Fachrizal.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Kepala BPPSDMP menambahkan Simluhtan sebagai basis data penyuluhan pertanian akan dilengkapi dengan data Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan selanjutnya untuk membangun satu data akan dilakukan verval data Simluhtan seluruh provinsi yang akan dilaksanakan mulai Januari di Jawa Barat, Jawa Tengah dan Nusa Tenggara Barat (NTB)
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
“Rapat koordinasi Pemantapan Sistem Penyuluhan Pertanian secara berjenjang pusat, provinsi dan kabupaten, perlu terus dilanjutkan agar terjalin komunikasi dan sinkronisasi pusat dan daerah sehingga pelaksanaan kegiatan penyuluhan berjalan sesuai harapan,” kata Leli Nuryati mengutip arahan Kepala BPPSDMP.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Turut hadir sejumlah pejabat Pusluhtan di antaranya, Kabid Kelembagaan & Ketenagaan Penyuluhan, Joko Samiyono, Kasubbid Informasi dan Materi Penyuluhan, Septalina Pradini mewakili Kabid Penyelenggaraan Penyuluhan, I Wayan Ediana, Kasubbid Kelembagaan Penyuluhan, Purnomojati Anggoroseto, dan Kasubbid Ketenagaan Penyuluhan, Welly Nugraha dan turut hadir sejumlah pejabat terkait bidang penyuluhan dari 34 provinsi. (bs)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan



Artikel Lainnya

Mentan Amran Pastikan Produksi Padi Nasional Meningkat di 2025

Mentan Amran Pastikan Produksi Padi Nasional Meningkat di 2025

Pilarpertanian – Pemerintah menegaskan komitmen untuk mencapai swasembada pangan dengan menargetkan peningkatan signifikan pada produksi padi nasional tahun 2025. Dalam rapat evaluasi Luas Tambah Tanam (LTT), optimasi lahan (oplah), serta program cetak sawah rakyat (CSR) dan padi gogo di Jakarta, Rabu (9/4/2025), Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menekankan pentingnya pengawasan harian terhadap capaian tanam. Pada […]

Komisi IV DPR RI Dukung Penuh Optimasi Lahan: Langkah Tegas untuk Asta Cita Presiden

Komisi IV DPR RI Dukung Penuh Optimasi Lahan: Langkah Tegas untuk Asta Cita Presiden

Pilarpertanian – Wakil Ketua Komisi IV DPR RI, Alex Indra Lukman, menyampaikan apresiasi dan dukungan penuh terhadap program optimasi lahan yang digalakkan Kementerian Pertanian (Kementan). Hal ini disampaikan saat kunjungan kerja meninjau langsung keberhasilan kegiatan optimasi lahan seluas 302 hektare di Desa Srimenanti, Kecamatan Tanjung Lago, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan. “Dari kunjungan ini saya belajar […]

Mentan Amran Dampingi Presiden Prabowo dalam Kunjungan Kenegaraan ke Yordania

Mentan Amran Dampingi Presiden Prabowo dalam Kunjungan Kenegaraan ke Yordania

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman bertolak menuju Amman, Yordania, pada Sabtu pagi (12/4) untuk mendampingi Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, dalam rangkaian kunjungan kenegaraan ke sejumlah negara di kawasan Timur Tengah dan Turki. Dalam rombongan tersebut turut serta Menteri Agama Nasaruddin Umar. Kunjungan ini bertujuan mempererat hubungan bilateral antara Indonesia dan negara-negara mitra […]

Mentan Amran Ajak Saudagar Bugis Capai Swasembada Wujudkan Indonesia Lumbung Pangan Dunia

Mentan Amran Ajak Saudagar Bugis Capai Swasembada Wujudkan Indonesia Lumbung Pangan Dunia

Pilarpertanian – Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman mengajak Saudagar Bugis untuk mewujudkan capaian swasembada dan juga mimpi Indonesia menjadi lumbung pangan dunia. Menurut Mentan Amran, capaian dan mimpi tersebut kini sudah di depan mata, di mana produksi nasional terus mengalami kenaikan. “Aku ingin menjadikan Indonesia sebagai negara super power lewat pangan. Aku mengajak saudagar […]

Panen Raya Nasional Digelar Serentak, Pulang Pisau Tunjukkan Bukti Swasembada Semakin Dekat

Panen Raya Nasional Digelar Serentak, Pulang Pisau Tunjukkan Bukti Swasembada Semakin Dekat

Pilarpertanian – Komitmen Indonesia menuju ketahanan pangan kian nyata. Di tengah pelaksanaan Panen Raya Serentak Nasional yang dipusatkan di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, Provinsi Kalimantan Tengah turut mengambil bagian dalam panen serentak tersebut. Panen di Kalteng digelar di lima kabupaten, yakni Kotawaringin Timur, Barito Utara, Seruyan, Barito Timur, dan Pulang Pisau. Panen dipimpin langsung oleh […]

Jelang Musim Tanam April, Petani NTB Nikmati Kemudahan Akses Pupuk Subsidi

Jelang Musim Tanam April, Petani NTB Nikmati Kemudahan Akses Pupuk Subsidi

Pilarpertanian – Menjelang musim tanam kedua pada April ini, petani di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) kini semakin mudah mendapatkan pupuk bersubsidi. Kemudahan ini merupakan hasil dari pembaruan data dalam sistem elektronik Rencana Definitif Kebutuhan Kelompok (e-RDKK) yang terus dilakukan oleh Kementerian Pertanian (Kementan), guna memastikan pupuk subsidi tepat sasaran dan diterima oleh petani yang […]

Stok Pangan Indonesia Terkuat dalam 20 Tahun, Mentan Amran Soroti Peran Strategis Sektor Pertanian

Stok Pangan Indonesia Terkuat dalam 20 Tahun, Mentan Amran Soroti Peran Strategis Sektor Pertanian

Pilarpertanian – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa Indonesia berada dalam kondisi terbaik dalam hal ketahanan pangan selama dua dekade terakhir. Hal ini disampaikan usai menghadiri acara wisuda Universitas Hasanuddin, Makassar, pada Kamis (10/4/2025). Menurut Mentan Amran, dukungan penuh Presiden Prabowo Subianto terhadap sektor pertanian terbukti membawa hasil nyata. Sarana produksi, hilirisasi, hingga pengendalian […]

Kementan Dorong Investasi Susu melalui Kerja Sama dengan Al-Ain Farms dari Persatuan Emirat Arab

Kementan Dorong Investasi Susu melalui Kerja Sama dengan Al-Ain Farms dari Persatuan Emirat Arab

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) Republik Indonesia menyambut baik penandatanganan Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) dengan Al-Ain Farms for Livestock Production dari Persatuan Emirat Arab (PEA) terkait investasi dalam produksi susu di Indonesia. Penandatanganan MoU ini merupakan bagian dari rangkaian kerja sama bilateral antara Pemerintah Indonesia dan Persatuan Emirat Arab yang ditandatangani pada tanggal 9 […]

Kalsel Panen Serentak Bersama 14 Provinsi, Bukti Komitmen Wujudkan Swasembada Pangan

Kalsel Panen Serentak Bersama 14 Provinsi, Bukti Komitmen Wujudkan Swasembada Pangan

Pilarpertanian – Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) turut ambil bagian dalam Panen Raya Padi Serentak yang digelar serempak di 14 provinsi dan 157 kabupaten/kota di seluruh Indonesia. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Presiden RI Prabowo Subianto dan Menteri Pertanian Amran Sulaiman dari pusat acara yang berlokasi di Desa Randegan Wetan, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat. Para kepala […]