Jambore Hortikultura 2022 Digelar, Buah Raksasa Dan Eksotis Bakal Dilelang Untuk Bantu Korban Gempa Cianjur
Buah Durian Berukuran Jumbo pada Acara Perhelatan Akbar Jambore Hortikultura di Hotel Margo, Depok, Jawa Barat.

Jambore Hortikultura 2022 Digelar, Buah Raksasa Dan Eksotis Bakal Dilelang Untuk Bantu Korban Gempa Cianjur

Pilarpertanian - Perhelatan akbar bertajuk Jambore Hortikultura 2022 akan digelar di Hotel Margo, Depok pada 2-4 Desember 2022. Berbagai komoditas hortikultura berukuran jumbo, gelar teknologi, aneka lomba dan talkshow serta pemecahan rekor Museum Rekor Indonesia (MURI) akan memeriahkan kegiatan di penghujung tahun Kementerian Pertanian ini.


Dirjen Hortikultura, Prihasto Setyanto berkeyakinan penuh atas keberhasilan pergelaran ini.
“Saya yakin dan percaya, bahwa Jambore Hortikultura ini akan menjadi ajang untuk menampilkan komoditas asli hortikultura Indonesia yang bisa menjadi kebanggaan anak bangsa. Kami juga akan menampilkan buah-buah berukuran jumbo, buah eksotis, berbagai jenis tanaman obat, tanaman hias serta sayur-sayuran ramah lingkungan”, tegasnya.


Senada, Plt. Sekretaris Direktorat Jenderal Hortikultura, Inti Pertiwi Nashwari mengatakan bahwa acara akan dimeriahkan dengan berbagai kegiatan dan pembagian benih hortikultura ke masyarakat.
“Akan ada 5.000 benih yang dibagikan ke pengunjung setiap hari”, ungkap Inti.


Menurut Ketua Panitia, Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Hortikultura, Bambang Sugiharto, acara ini diprediksi akan dihadiri ribuan pengunjung setiap harinya mengingat pelaksanaannya di pusat kota dan pada waktu weekend.



“Banyak hal menarik yang akan menarik minat pengunjung seperti adanya sejumlah buah berukuran jumbo seperti semangka yang diprediksi seberat 30 Kg, melon berat 12 Kg, nanas berat 15 Kg, durian berat 15 Kg, alpukat aligator seberat 8 Kg dan tentunya masih banyak yang lain. Buah-buah ini rencananya dibawa langsung oleh petani binaan Ditjen Hortikultura dari seluruh penjuru tanah air,” terang Bambang.


Menurutnya, buah-buahan ini nantinya akan dilelang di akhir acara, dan hasil lelangnya akan diserahkan seluruhnya kepada korban gempa di Cianjur, Jawa Barat.


“Jangan lupa hadir, karena akan ada doorprize menarik bagi pengunjung”, ajak Bambang.


Selain memamerkan buah ukuran besar, Kementan juga akan mengedukasi masyarakat bagaimana mengatasi serangan hama dan penyakit tanaman. Tidak hanya itu, juga akan ditampilkan berbagai alat pengusir serangga, perangkap lalat buah, dan alat-alat pembuatan pestisida nabati.(PW)


Redaksi dan Informasi pemasangan iklan

Artikel Lainnya

Mentan Amran Lantik Polisi Bintang Dua Sebagai Irjen Kementan, Ini Tugas Yang Harus Dijalankan

Mentan Amran Lantik Polisi Bintang Dua Sebagai Irjen Kementan, Ini Tugas Yang Harus Dijalankan

Pilarpertanian – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melantik Setyo Budiyanto sebagai Inspektur Jenderal (Irjen) Kementerian Pertanian. Setyo merupakan polisi jenderal bintang dua atau Irjen yang sebelumnya pernah menjabat sebagai Kapolda dan juga Direktur Penyidikan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Dalam arahannya, Mentan meminta Setyo Budiyanto untuk melakukan pencegahan terhadap semua praktek korupsi dan juga […]

Program Pompanisasi Kementan Di Kabupaten Grobogan Mampu Percepat Masa Tanam

Program Pompanisasi Kementan Di Kabupaten Grobogan Mampu Percepat Masa Tanam

Pilarpertanian – Program pompanisasi yang diinisiasi Kementerian Pertanian (Kementan) terus dilakukan. Salah satunya di Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengungkap, program pompanisasi ini adalah upaya Kementan untuk meningkatkan dan mempercepat panen pertanian. “Kalau ini kita bisa angkat IP-nya, itu kalau dua kali saja kita angkat produksi pertanian bisa sampai 5 […]

Sinergi Kementan, TNI dan Pemda Tingkatkan Produktivitas Padi di Aceh

Sinergi Kementan, TNI dan Pemda Tingkatkan Produktivitas Padi di Aceh

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian (Kementan) saat ini sedang melaksanakan berbagai program strategis dalam rangka peningkatan produktivitas padi. Pelaksanaan program strategis tersebut dapat dilaksanakan dengan kerja sama yang baik antara Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah dan juga dukungan dari TNI. Dalam rangka mewujudkan hal tersebut dilaksanakan Rapat Koordinasi antara Kementan, Pemerintah Daerah Provinsi Aceh, dan Kodam Iskandar […]

Menteri Amran Subuh Sudah Tiba di Lokasi Terdampak Banjir Kabupaten Kendal

Menteri Amran Subuh Sudah Tiba di Lokasi Terdampak Banjir Kabupaten Kendal

Pilarpertanian – Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman (Mentan Amran) kunjungi lokasi terdampak banjir di Kendal. Mentan berangkat Subuh dari Semarang dan tiba di lahan sawah milik Kelompok Tani Sido Makmur IV di Desa Turun Rejo, Kecamatan Brangsong Kabupaten Kendal pukul 05.52 WIB. Tiba dan berdialog langsung dengan petani, aparat pemerintah Kabupaten dan desa di sana, […]

Gelar Panen di Pati, Kementan Sebut Produksi Jagung Nasional Awal 2024 Naik Tajam

Gelar Panen di Pati, Kementan Sebut Produksi Jagung Nasional Awal 2024 Naik Tajam

Pilarpertanian – Kementerian Pertanian terus berupaya meningkatkan produksi jagung nasional demi memenuhi kebutuhan stok jagung nasional yang salah satunya digunakan untuk pakan ternak. Alhasil, produksi jagung secara nasional telah mencapai kesuksesan. “Secara nasional, panen jagung telah sukses, menghasilkan panen raya sehingga pasokan jagung cukup. Ini sebagai gambaran produksi dari data KSA BPS per Maret ini […]

Mentan Amran dan Jajaran Kodam Diponegoro Percepat Pompanisasi di Jawa Tengah

Mentan Amran dan Jajaran Kodam Diponegoro Percepat Pompanisasi di Jawa Tengah

Pilarpertanian – Memasuki musim tanam kedua tahun ini, Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman (Mentan Amran), menargetkan percepatan tanam di sejumlah wilayah melalui pompanisasi. Salah satu wilayah sentra yang menjadi prioritas adalah Jawa Tengah. Bersama dengan jajaran di Kodam IV/Diponegoro, Mentan Amran optimis program pompanisasi bisa memacu aktivitas tanam di musim kedua tahun ini agar berjalan […]

Kementan Sebut Panen Raya Jagung di Tuban Capaian Luar Biasa

Kementan Sebut Panen Raya Jagung di Tuban Capaian Luar Biasa

Pilarpertanian – Kementan terus memacu peningkatan produksi jagung nasional dengan pengawalan dari mulai persiapan masa tanam sampai mengawal panen dengan strategi yang lebih inovatif dari tahun-tahun sebelumnya. Direktur Jenderal Tanaman Pangan Kementerian Pertanian (Kementan) Suwandi berkunjung ke Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Selasa 19 Maret 2024. Pada kesempatan tersebut, Dirjen Suwandi melakukan panen raya jagung di […]

Ini Solusi Darurat Kementan Atasi Dampak Banjir Di Pati

Ini Solusi Darurat Kementan Atasi Dampak Banjir Di Pati

Pilarpertanian – Musibah banjir yang melanda Kabupaten Pati, Jawa Tengah telah mengakibatkan petani setempat gelisah. Luapan air membanjiri sawah mereka, menyebabkan gagal panen yang signifikan. Direktur Jenderal (Dirjen) Tanaman Pangan Kementerian Pertanian, Suwandi, menjelaskan bahwa dampak banjir dari sungai Juwana atau disebut sungai Silugonggo mencakup luasan sekitar 7.000 hektar. Dengan 1.000 hektar di antaranya terdampak […]

Kementan dan Komisi IV DPR RI Tingkatkan SDM Petani Indramayu melalui Bimbingan Teknis Tanaman Pangan

Kementan dan Komisi IV DPR RI Tingkatkan SDM Petani Indramayu melalui Bimbingan Teknis Tanaman Pangan

Pilarpertanian – Dalam rangka peningkatan SDM pertanian di Provinsi Jawa Barat, Komisi IV DPR RI (Ono Surono, S.T.) bekerja sama dengan Ditjen Tanaman Pangan c.q. Dit. Akabi melaksanakan bimtek pengembangan dan peningkatan produksi tanaman pangan untuk percepatan ketersediaan pangan. Acara diselenggarakan di Indramayu pada 20-21 Maret 2024. Kegiatan turut dihadiri oleh Direktur Akabi, Anggota Komisi […]