Penas XV-2017 Aceh Tampilkan Berbagai Jenis Sapi Unggulan

Penas XV-2017 Aceh Tampilkan Berbagai Jenis Sapi Unggulan
Redaksi dan Informasi pemasangan iklan Hubungi: Admin Pilarpertanian

Pilarpertanian -  
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Pilar-Penas XV-2017 Aceh menampilkan berbagai jenis sapi dan kerbau unggulan. Ada SJBR (Sapi Jantan Brangus) hasil Inseminasi Buatan yang beratnya hingga 940 kg, SJL (Sapi Jantan Limosin) dengan berat 760 kg.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Menurut Burhanuddin peternak dari Desa Pango Raya Banda Aceh yang ikut ekspo ternak di Geltek Penas XV, masyarakat di desanya semakin tertarik memelihara ternak sapi hasil persilangan. Sebab sapi hasil persilangan pertumbuhan berat badannya lebih cepat dibanding sapi lokal.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Dia mengaku memelihara sapi SJL (Sapi Jantan Limosin) sebanyak 4 ekor. Dalam jangka 3 tahun berat badan mencapi 750 kg/ekor. Yang penting pakannya harus diperhatikan. Rata-rata pakan ternak sapi setiap hari 10% dari berat badan. Kalau berat badannya 700 kg, pakannya harus tersedia 70 kg/hari. Ini diberikan 50% pagi dan 50% pada sore hari. Pakan ini terdiri dari rumput gajah, batang pisang dan konsentrat.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Dengan pakan yang cukup, pertumbuhan berat badan bisa 0,6-0,7 kg/hari. Jika dihitung, nilai pakan ini sekitar Rp12 ribu-Rp15 ribu/hari.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Dia memang memelihara sapai jantan. Karena sapi jantan ini dapat dipakai untuk kawin sapi betina yang ada di desanya. Untuk satu kali kawin dibayar Rp100 ribu.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Sedangkan kemampuan kawin sapi jantan setiap hari cukup tinggi, hingga 10 kali. Tapi perlu diperhatikan bahwa sapi betina yang boleh dikawini harus yang unggul juga, atau sebanding, ungkapnya.
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Disamping itu, dari sapi jantan juga bisa diambil sperma (menjadj simen beku) untuk digunakan sebagai IB (Iseminasi Buatan). 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
 
Baca Selengkapnya di Pilarpertanian.com
Namun demikian, Burhanuddin belum mengetahui adanya program Upsus SIWAB (Sapi Indukan Wajib Bunting). Maka, ia mengharapkan pemerintah atau dinas peternakan segera turun ke masyarakat untuk mensosialisasikan Upsus SIWAB tersebut, harapnya.(RS).

Redaksi dan Informasi pemasangan iklan